Lupa dan Luka

Table of Contents


memutar kembali waktu
mencari jawab atas pertanyaan dalam ruang tunggu
berharap lupa akan luka
kembali terdiam di sudut ruang tanpa rasa

malamun dalam anggan
berharap semua ini hanya dongeng sebelum lelap
dan berubah ketika aku kembali terbangun
kembali tersudut atas tanya dan harap

terdiam di sudut ruang
aku termenung dalam luka dan tanya
kembali berusaha menerima dan mengikhlaskan
terdiam kala rindu dan temu tak lagi seirama

Post a Comment